Serunya Hari Buka Layanan Posyandu, Sosialisasikan Cuci Tangan Pakai Sabun
Pada hari Senin, 7 Juli 2025, Puskesmas Tinewati menyelenggarakan Hari Buka Layanan di Posyandu Jagawaras. Kegiatan ini diadakan tepatnya di Desa Cikunten, Kecamatan Singaparna, Kabupaten Tasikmalaya. Dihadiri warga Kampung Jagawaras, para peserta terdiri dari berbagai usia mulai dari bayi hingga…





