
Demam Berdarah Dengue (DBD) adalah penyakit infeksi yang disebabkan oleh virus dengue yang ditularkan melalui gigitan nyamuk aedes aegypti.

Pelaksanaan PHBS di tatanan rumah tangga merupakan hal yang penting mengingat rumah tangga sebagai tingkat yang paling dasar di masyarakat dalam membentuk perilaku sehat seseorang.

Stunting merupakan suatu keadaan di mana tinggi badan anak lebih rendah dari rata-rata untuk usianya karena kekurangan nutrisi yang berlangsung dalam jangka waktu yang lama.

Mentimun mempunyai sifat hipotensif karena kandungan air dan kalium dalam mentimun akan menarik natrium ke dalam intraseluler dan bekerja dengan membuka pembuluh darah (vasodilatasi) yang dapat menurunkan tekanan darah.

Pengukuran HbA1c merupakan salah satu metode untuk mengetahui gambaran kadar glukosa darah selama dua sampai tiga bulan terakhir.

Manfaat kebugaran jasmani, pertumbuhan dan perkembangan yang optimal, membangun tulang dan otot yang kuat, meningkatkan daya tahan tubuh

TBC juga merupakan penyakit menular paling mematikan kedua di dunia. TBC berdampak pada kerusakan paru-paru dan menyebabkan komplikasi.

Puskesmas Culamega melaksanakan kegiatan “Gerakan Aksi Bergizi” bersama remaja...Cek Hb, pemberian TTD, penjaringan Ausrem, penyuluhan gizi.

Hemodialisis atau sering disebut dengan cuci darah adalah usaha atau tindakan membersihkan darah dari bahan-bahan beracun sisa metabolisme tubuh yang tidak dapat dikeluarkan oleh ginjal.

Status gizi merupakan keadaan yang diakibatkan oleh keseimbangan antara asupan gizi dari makanan dan kebutuhan zat gizi yang diperlukan untuk metabolisme tubuh.

Dalam rangka memperingati Hari Saka Bakti Husada (SBH), Puskesmas Culamega Kabupaten Tasikmalaya mengadakan kegiatan penyuluhan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS).

Untuk menguatkan pelayanan kesehatan kini posyandu bertransformasi menjadi posyandu Integrasi Layanan Primer (ILP). Transformasi pelayanan kesehatan di posyandu saat ini berfokus pada 5 langkah.